ISLI merupakan suatu lembaga yang beranggotakan 93 Universitas di seluruh Indonesia yang bertujuan untuk mengembangkan supply chain dan logistik di Indonesia melalui penelitian-penelitian. Seminar Nasional ISLI merupakan seminar tahunan yang diadakan oleh Institut Supply Chain dan Logistik Indonesia (ISLI) sebagai salah satu bentuk komitmennya terhadap perkembangan dan kemajuan supply chain dan logistik negara, dengan menghasilkan prosiding yang tentunya diharapkan dapat meningkatkan kemajuan terhadap supply chain.
Link Pendaftaran