Magister Teknik Informatika

Berdiri sejak 2009, program Magister Teknik Informatika telah mendapatkan Akreditasi B oleh DIKTI pada tahun 2012 sebagai bentuk pengakuan atas kualitas yang dimiliki. Pada program ini, mahasiswa diwajibkan untuk memilih salah satu dari tiga konsentrasi yang ditawarkan:. 

Kurikulum

Semester 1
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 IT Policy, Ethics, & Law 3  
2 e-Business 3  
3 Decision Support System 3  
4 Research Methods 3
 
Informatika Medis
Semester 2
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Statistika Medis 3  
2 Pencitraan Medis 3  
3 Pemikiran Klinis 3  
4 Sistem Pendukung Keputusan Klinis  
Semester 3
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Pilihan I 3  
2 Pilihan II 3  
3 Pilihan III 3  
Semester 4
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Thesis 3  
Pilihan
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Pengolahan Sinyal Digital 3  
2 e-Health & Telemedicine 3  
3 Akuisisi dan Asesmen Teknologi Medis Baru 3  
4 Operasi-operasi Perawatan Kesehatan 3  
5 Standar Teknologi Informasi Perawatan Kesehatan 3  
6 Kapita Selekta Informatika Medis 3  
 
Sistem Informasi Enterprise
Semester 2
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Metode Pengembangan Sistem Informasi 3  
2 Manajemen Sumber Daya Teknologi Informasi 3  
3 Teknologi Informasi dan Pengembangan Bisnis 3  
4 Evaluasi Sistem Informasi  
Semester 3
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Pilihan I 3  
2 Pilihan II 3  
3 Pilihan III 3  
Semester 4
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Thesis 3  
Pilihan
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Pengembangan Sistem Enterprise 3  
2 Rekayasa Ulang Proses Bisnis 3  
3 Web Semantik 3  
4 Audit Sistem Informasi 3  
5 Arsitektur Enterprise 3  
6 Kapita Selekta Sistem Informasi Enterprise 3  
 
Forensika Digital
Semester 2
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Crime Investigation & Management 3  
2 Forensic Examination of Digital Artefacts 3  
3 Digital Evidence 3  
4 Computer Crime  
Semester 3
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Computer Security 3  
2 Crime Scene and Court Exercise 3  
3 Pilihan 3  
Semester 4
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Thesis 3  
Pilihan
No Matakuliah SKS Prasyarat
1 Multimedia and Mobile Forensics 3 Forensic Examination of Digital Artefacts
2 Internet Forensics 3 Digital Evidence, Computer Crime
3 Advanced Cryptography 3  
 
0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Tinggalkan Balasan